Kemarin, Senin 28 Oktober 2013, adalah hari terakhir pendaftaran peserta Novena Ekaristi Seminar untuk tahap 9 tanggal 3 November 2013. Ini adalah program terakhir Pendampingan Iman Kaum Tua (PIKATU) rintisan Komunitas Rama Domus Pacis yang dibuka untuk umat umum. Dalam pertemuan tahap 9 ini akan hadir Rama Dr. Robertus Rubiyatmoko, Pr. yang akan mengantar tema seminar "Penghayatan Hidup Keagamaan Kaum Tua".
Di dalam Novena terakhir itu yang mendaftar ada 18 kelompok dengan jumlah peserta 223 orang. Matrik di bawah ini menunjukkan kelompok asal dan jumlah orang pendaftarnya.
Kelompok dan jumlah orang pendaftar Novena Ekaristi Seminar 3 Novemver 2013 di Domus Pacis
ASAL PESERTA
|
JUMLAH
|
01. Paroki
Pringwulung
|
56 orang
|
02. Lingkungan
Sendowo, Kotabaru
|
5 orang
|
03. Lingkungan
Nicolas, Bintaran
|
2 orang
|
04. Paroki
Administratif Pringgolayan
|
14 orang
|
05. Lingkungan
Bangunharjo, Paroki Pugeran
|
2 orang
|
06. Paroki
Baciro
|
6 orang
|
07. Paroki Minomartani
|
12 orang
|
08. Paroki Babadan
|
32 orang
|
09. Paroki Babarsari
|
5 orang
|
10. Paroki Medari
|
35 orang
|
11. Wilayah Imogiri, Paroki Bantul
|
6 orang
|
12. Lingkungan Kepuh, Paroki Ganjuran
|
4 orang
|
13. Wanita Katolik RI Depok
|
3 orang
|
14. Paroki
Administratif Bayat
|
22 orang
|
15. Paroki
Klaten
|
4 orang
|
16. Paroki
Jombor
|
2 orang
|
17. Paroki
Ignatius Magelang
|
7 orang
|
18. Paroki
Muntilan
|
6 orang
|
JUMLAH
|
223 orang
|
Adapun umat yang menjadi jaringan pendaftar paling tidak 5 orang adalah:
- Ibu Riwi (Minomartani)
- Ibu Nanik (Imogiri)
- Bapak Mardi (Baciro)
- Ibu Indah (Sendowo, Kotabaru)
- Ibu Taryo (Babarsari)
- Ibu Rini (Medari)
- Bapak Miyoto (Medari)
- Bapak Murhadi (Babadan)
- Ibu Yohana Sundari (Pringgolayan)
- Bapak Komar (Bayat)
- Bapak Darno (Gondang)
- Bapak Suroso (Berbah)
- Bapak Emil (Wedi)
- Ibu Theo (Magelang)
- Bapak L Sutikno (Muntilan)
- Ibu Mumun (Pringwulung)
- Ibu Laksana (Pringwulung)
- Bapak Loly (Pringwulung)
- Ibu Dewa (Pringwulung)
- Ibu Titik (Pringwulung)
0 comments:
Post a Comment