Rabu, 13 September 2017
Pekan Biasa XXIII
PW S. Yohanes Krisostomus, Uskup dan Pujangga Gereja
Refleksi harianku dalam doa berdasarkan Luk 6:20-26
Pada waktu itu, Yesus memandang murid-murid-Nya, lalu berkata, "Berbahagialah, hai kalian... Berbahagialah..."
Tuhan Yesus Kristus, hari ini adalah Peringatan Wajib St. Yohanes Chrysostomos. Chrysostomos berarti "sang mulut emas". Ia selalu mewartakan kebaikan dengan mulutnya.
Kotbahnya
seperti kotbahMu. Dalam Injil hari ini aku dapat kontemplasikan Engkau
memandang mataku dan menggerakkan perhatianMu dengan semangat kasihMu.
Engkau meneguhkan daku untuk mencari KerajaanMu dengan melupakan diriku
sendiri dan keberadaanku.
Berilah
aku sukacita mengalami sukacita kerajaan surga karena disatukan
dengan Dikau di dunia ini. Bantulah aku memiliki mulut emas dalam
berbicara tentang Dikau dan sesama kini dan selamanya. Amin.
Pastoran Sanjaya Muntilan, 12/9/2017
»̶·̵̭̌·̵̭̌✽̤̈̊•Ɓέяќǎђ•Đǎlєm•✽̤̥̈̊·̵̭̌·̵̭̌«̶
Aloys budi purnomo Pr
Sent from my heart of abudhenkpr
"abdi Dalem palawija"
Majalah INSPIRASI, Lentera yang Membebaskan;
Komisi Hubungan Antaragama dan Kepercayaan Keuskupan Agung Semarang;
Campus Ministry Unika Soegijapranata Semarang.
Aloys budi purnomo Pr
Sent from my heart of abudhenkpr
"abdi Dalem palawija"
Majalah INSPIRASI, Lentera yang Membebaskan;
Komisi Hubungan Antaragama dan Kepercayaan Keuskupan Agung Semarang;
Campus Ministry Unika Soegijapranata Semarang.
Try the new Yahoo Mail
0 comments:
Post a Comment