Pages

Subscribe:
/
  • Domus Pacis

    Domus Pacis atau Rumah Damai berada di Puren, Condongcatur, Depok, Sleman, Yogyakarta. Di rumah ini sedang dikembangkan pastoral ketuaan. "Tua tak mungkin terlambat datangnya, namun renta bisa ditunda hadirnya"

  • Indahnya di usia tua

    Tua namun tak renta, sakit tak sengsara, Mati masuk surga

  • Tua Yang Bijaksana

    Menjadi Tua itu kepastian, namun tua yang bijaksana itu suatu perjuangan.

Tuesday, November 10, 2015

PROGESS REPORT TALUD DOMUS

 Penyumbang dapat mengirim ke:
TAHAPAN BCA, KCP Gejayan, 4565146662 a.n. PETRUS NOEGROHO AGOENG SW
______________________________________________________________________

Beberapa hari ini hujan memang sudah turun di Domus Pacis. Karena adanya hujan Rm. Bambang mendapatkan 2 pesan. Yang pertama pada Selasa 10 November 2015 jam 15.10 dari Pak Roto, umat Paroki Pringgolayan, yang mengirim chatting "Wadhuh mo pun jawah niki. Pripun taludipun. Mugi2 sae boten banjir! Berkah Dalem!" (Aduh, rama, sekarang sudah hujan. Bagaimana taludnya? Semoga tidak banjir! Tuhan berkati!). Yang kedua pada Rabu 11 November 2015 jam 04.20 dari Bu Agnes, umat Paroki Baciro, lewat BBM "Rama, taludipun kados pundi? Kamangka sakmenika jawah deres je" (Rama, bagaimana taludnya? Padahal sekarang hujan deras). Kekhawatiran tentang pembuatan talud Domus sebetulnya juga terjadi pada Rm. Bambang. Pada Jumat 6 November 2015 ketika hujan lebat mulai turun di Domus, Rm. Bambang mengirim SMS ke Pak Joko, pemborong, bertanya tentang nasib pembuatan talud. Pak Joko menjawab tidak apa-apa tetapi dengan tambahan "Mugi-mugi mboten longsor malih" (Semoga sisa tebing tidak longsor lagi) kata Pak Joko lewat SMS.

Kepedulian atas pembuatan talud Domus bagi para rama Domus amat membesarkan hati. Memang, pembicaraan tentang besarnya pembeayaan yang harus dikeluarkan oleh Keuskupan Agung Semarang sudah mencapai kesepakatan. Tetapi para rama Domus masih harus terus menghimpun sumbangan dana. Apalagi masih ada bagian yang tidak masuk dalam hitungan dalam pembicaraan dengan Keuskupan. Rm. Agoeng, anggota pengurus Domus Pacis, sudah bersepakat dengan Pak Joko untuk mengerjakan sesuai dengan besaran uang yang tersedia. Berkaitan dengan para penyumbang yang masuk dalam catatan Rm. Bambang, sampai dengan Rabu pagi 11 November 2015 terkumpul uang sebesar Rp. 289.480.600,00 yang berasal dari:
  • Komunitas umat. Ada 20 kelompok yang mengumpulkan sumbangan dari para anggotanya dan diserahkan ke Domus Pacis. Penyerahan ada yang secara tunai (18 kelompok) dan lewat rekening bank (1 kelompok). Satu kelompok, Paguyuban Purna Tugas dari Medari, menyerahkan menyerahkan 2 kali. 
  • Awam perorangan. Penyumbang perorangan dari umat awam 162 orang. Penyumbang tunai ada 47 orang dan yang lewat rekening bank ada 115 orang. Empat orang di antaranya menyumbang 2 kali, yaitu Pak Anda Halim, Keluarga Trijoko, Pak Sri Martono dan Sdri. Tri Suryaningsih.
  • Hirarki imam. Para imam baik atas nama komunitas pastoran maupun atas nama karya juga ada yang memberikan sumbangan. Jumlah dari kategori ada ada 17. Dalam kategori ini Rm. Purwatmo menyumbang 2 kali.
Matrik berikut memuat daftar semua yang sudah masuk terhitung sejak Senin 16 September 2015.

        PENYUMBANG DANA BANGUNAN TALUD DOMUS PACIS
Diberikan Langsung Tunai
Diberikan Lewat Renening Bank
Nama
Asal
Jumlah Rp.
Nama
Asal
Jumlah Rp.
Umat Katolik
Sleman Timur
600.000
Majalah INSPIRASI
Semarang
5.000.000
Rm Kieser
Kotabaru Yk
800.000
Ignatius Aryo

100.000
Rm Harto
Domus Pacis
500.000
Budi Astuti Muljon

1.000.000
Anda Halim
Via Bu Ninik Naryo
150.000
Susanto Ted
Kudus
500.000
N.n.
Via Bu Ninik Naryo
450.000
Prihanto Ekoputr
Semarang
20.000.000
Rm Tri Hartono
Domus Pacis
1.500.000
Iva
Salatiga
10.000.000
Klg. Subiyatmono
Sleman
1.000.000
Egy Christal Soesi

1.000.000
SSV DPD Yogya
Sleman
2.000.000
Edy Tyas Desse

500.000
PPT St. Barnabas
Paroki Medari
2.000.000
Rm. FX Krisnohandy
Magelang
2.500.000
Klg. Subari
Murangan
500.000
Sinta Handa

1.000.000
PUPIP
Ungaran
1.000.000
Kussukiyanto
Maguwaharjo
350.000
Klg. Bu Lipur
Gowok
500.000
Herminagilda
Delanggu
1.000.000
Rm. Hantoro
Domus Pacis
500.000
B Erry Prasetyo
Permata Mobil
500.000
N.n.

500.000
Albert Suwandi

1.000.000
N.n.

800.000
Rosalia Noni Setia
Serang
750.000
Bu Ch. Sriyuwanti
Polowidi, Medari
500.000
A Agung Wicaksono

500.000
Pak Mardi
Pengok Kidul
100.000
Jovita Sri Setyani

250.000
Dr.H Gita
Sala
500.000
Soelistyorini
Jakarta
1.500.000
Klg Sungkono
Pringgolayan
1.000.000
Daisy Savitri Devi

200.000
N.n.

200.000
Ign Surjandjono

1.000.000
Bu Pri
Kalasan
50.000
Agung Wija

700.000
N.n.

100.000
Inova Melisa Priya

100.000
N.n.
Banteng
500.000
Miki Yocelyn

2.000.000
Umat Bangunharjo
Paroki Pugeran
410.000
Cisca Sutjiatie D

500.000
 Bp. Djeni Sastrodarmodjo
Giwangan
1.000.000
Lisawati Gunawan

250.000
Bu Kusnanto
Santren
1.000.000
Adhi Nugroho

500.000
N.n.

100.000
Hildegard Arista D

500.000
Klg Trijoko
Sorowajan
1.500.000
Stefanus Handiyanto

500.000
Klg Hardi
Klaten
300.000
Donatus danarka SA

500.000
Bu Hardiyanto
Sleman
100.000
Regina Sri Indarti
Jakarta
1.000.000
Klp Jagongan Iman
Pringgolayan
300.000
Antonius Yunanto
Jawa Barat
500.000
Umat F Asisi
Puren
420.000
Sigit Purnomo

500.000
Pastoran
Purbowardayan
5.000.000
Susanto Ari Nugroho
Kayunan
300.000
Paroki
Purbowardayan
5.000.000
Yosef Enjang Widia

577.600
Kelompok Eks SMP Immaculata
Yogyakarta
350.000
0852360573

300.000
Bp Panggung Wiyono
Klepu
400.000
Harjanto

170.000
Tia
Nandan
50.000
Sri Sundari

500.000
Bu Kristin
Nandan
150.000
Paulus Widhi

500.000
Pastoran
Kartasura
5.000.000
N.n.

1.000.000
Bu Mardjati
Wedi
1.200.000
Utari Kartikasari
Halim
200.000
Ndari
Yogyakarta
Maria Marjam Aryan

250.000
Bp. Anda Halim
Yogyakarta
50.000
Paulus Kuswandono

1.000.000
Bp. Mujiyono
Bandung, Medari
400.000
Editha Ajeng Wijay

1.000.000
Bu Kadam
Cungkuk, Medari
500.000
Adelia Hariyono

250.000
Bu Nunik Hertolo
Kadisobo, Medari
1.000.000
Ade Candrasari

1.000.000
Andre
Jakarta
150.000
Anggraini Wahyuning

1.000.000
Uci
Surabaya
150.000
Nungki Arinita

200.000
Bu Mumun
Pringwulung
100.000
Bapa Joyo
Jakarta
1.000.000
WK Lingkungan Benedictus
Purbowardayan
2.000.000
Risa Wulandari

500.000
Klg H Indartana
Purbowardayan
2.000.000
Patrick Deny Krisn
Bogor
200.000
N.n.
Purbowardayan
500.000
V Adwin Setiadi

2.000.000
Bu Riptoi
Purbowardayan
1.000.000
Klg Soemitro
Semarang
750.000
Panitia Hari Paroki
Purbowardayan
3.000.000
Kho Lee Bieng

500.000
Bu Catarina
Semarang
2.000.000
Valeria Ananingsih

500.000
Jagongan Iman
Sleman
1.800.000
Heri Listiono
Magelang
1.000.000
Rm. Bismoko
Kentungan
1.000.000
Merry Retno S

5.000.000
Umat Lingkungan Sanjaya
Pringgolayan
300.000
N.n.

500.000
Bu Lani
Semarang
500.000
Sudiono Hali
Cirebon
2.000.000
Yoshua Purwa Kusuma
Seminari Mertoyudan
500.000
Tri Suryaningsih
Magelang
50.000
Paguyuban Purna Tugas
Medari
2.000.000
Veronica Iis Adiya

500.000
Bu FX Rudy
Sala
1.500.000
Veronica Iis Adiya

500.000
Peziarah
Jatiningsih, Yogya
1.463.000
Honorius Darlius
Puri Gejayan
1.000.000
Rm. Purwatma
Kentungan
2.000.000
Ayu Kartika Indart
Jakarta
2.000.000
Bu Luluk
Makasar
10.000.000
Sila Nursani
Jogja
500.000
Lingkungan Theresia Lisieux
Kalasan
1.200.000
Antonius Julian

10.000.000
Rm. Bonie
Pringwulung
500.000
Dina Kristiani

500.000
Bu Tiwi
Puren, Pringwulung
500.000
Vinciana Binarti

500.000
Bp. Baskoro
Pakem
1.000.000
Eddy SU

1.000.000
Jagongan Iman
Bangunharjo
1.150.000
Valentina

1.000.000
Lingkungan Giwangan
Pringgolayan
250.000
Ludovica Diani

200.000
Jagongan Iman
Pringgolayan
450.000
Era

50.000
Lingkungan Trunuh
Klaten
300.000
A Kristiani Yososa
Batam
1.000.000
Pak Trijoko
Sorowajan
300.000
PD Kasih Yesus
Semarang
2.500.000
Pak Joko
Nologaten
1.000.000
MF Tiara Paramita

100.000
Rm. Purwatmo
Kentungan
750.000
Roy Budijanto Tjon

500.000
Paroki Solo Baru
Sala
1.500.000
Y Dani Suryan
Sala
500.000
Paroki Dirjodipuran
Sala
3.500.000
Firman Setiawan

1.000.000
Bp. Anda Halim
Pringwulung
70.000
Ratna Maharani

10.000.000
Bu Iskak
Paroki Pangkalan
1.000.000
Agatha Parmiati
Jonggrangan
500.000
N.n. Warga Katolik
Paroki Pringwulung
20.000.000
M Rini Saraswati
Kalasan
200.000
Umat Katolik
Medari
2.024.000
Dyah Wulansari

200.000
Bu Ari
Sleman
1.000.000
V Tri Rahayu

500.000
Bu Kanti
Sleman
1.000.000
Ratna Indri

2.000.000
Pastoran
Medari
1.000.000
Michael Setiawan
Legian
250.000



Bp. Soehinto

10.000.000



Risbiyantoro
Godean
250.000



Yustina Cicik

500.000



R. Antonius Dodit
Semarang
5.000.000



FX Sri Martono
Jakarta
2.000.000



Ibu Martina Andri
Sala
1.000.000



Yayasan De Britto
Yogyakarta
5.000.000



Retno Supriyanto

500.000



N.n.

500.000



Tarcisius Muryanto
Yogyakarta
1.000.000



Sudariyah

1.000.000



Paroki Purbayan
Sala
15.000.000



DRG G Punto Winardi
Semarang
1.000.000



David Pranolo
Sleman
1.000.000



Theodora Tati Prat
Yogyakarta
100.000



Y Herliena

500.000



TK Indriyasana
Karanganyar
500.000



Christ Kawitono
Karanganyar
500.000



Djono Pramoedito
Magelang
1.000.000



Adelia Hariyono SH

250.000



Ibu Sugito

500.000



JFX Himawan Soenar

1.000.000



Stefanus Handiy

50.000



Maria Paramast

150.000



Lisawati Soegiharto

5.000.000



Ning Merdek

100.000



Yosephine Septi
Yogyakarta
200.000



Lydia Savitri
Jakarta
1.000.000



Esty Purwanti

100.000



Christina

2.000.000



Ike Kristian
Salam
300.000



Surya Gunawan

1.000.000



Paula

2.000.000



Bram Luska

50.000



Rosiniwati Tedjo

2.000.000



Klg. Suryanto
Papringan
1.000.000



Tri Suryaningsih

50.000
84 Penyerahan

110.433.000
121 Penyerahan

179.047.600

0 comments:

Post a Comment