Pages

Subscribe:
/
  • Domus Pacis

    Domus Pacis atau Rumah Damai berada di Puren, Condongcatur, Depok, Sleman, Yogyakarta. Di rumah ini sedang dikembangkan pastoral ketuaan. "Tua tak mungkin terlambat datangnya, namun renta bisa ditunda hadirnya"

  • Indahnya di usia tua

    Tua namun tak renta, sakit tak sengsara, Mati masuk surga

  • Tua Yang Bijaksana

    Menjadi Tua itu kepastian, namun tua yang bijaksana itu suatu perjuangan.

Thursday, October 6, 2016

15 Kata Kata Bijak Tentang Kematian Paling Bijak

diambil dari http://www.satubahasa.com/2015/05/15

Ali Athi Ullah
Senin, 07 Maret 2016
Kata Kata Kematian 
Kata kata kematian - Dibaca dari judulnya mungkin terlihat menakutkan, ya akan tetapi kita adalah mahluk hidup yang pastinya setiap mahluk hidup sudah pasti akan merasakan kematian. Berbicara tentang kematian maka kali ini saya akan menuliskan 15 kata kata bijak yang tentunya berkaitan dengan kematian.
Agar kata-kata bijak kematian ini terlihat tidak begitu menakutkan dan penuh makna maka saya menambahkan kata “paling maut” karena kata kata kematian ini lain dari pada yang lain hehe.. Bukan satubahasa namanya jika tidak memberikan sesuatu yang baru. Berikut adalah kata-kata bijak kematian paling maut. Selamat membaca.
15 Kata Kata Bijak Tentang Kematian Paling Maut

Kata Kata Bijak Tentang Kematian

  • Ada dua hal di dunia ini yang kita pernah melakukannya tapi kita tidak mengetahuinya yaitu saat pertama kali kita membukakan mata dan saat terakhir kita memejamkannya (mati).
  • Riwayat hidup kita tidak dimulai dari rahim sang ibu, juga tidak berakhir diliang kubur (Hadits).
  • Bukankah kematian terlahir dari kehidupan dan bukankah kematian itu sendiri hidup?.
  • Hidup bukan cuma urusan bernafas.. Jadi pergunakanlah sebaik-baiknya.
  • Aku tak kan menyia nyiakan hidup ku untuk memikirkan bagaimana cara untuk memperpanjangnya.
  • Kebanyakan manusia enggan untuk mati, padahal mereka sendiri berani untuk hidup.
  • Kau akan merasa benar-benar hidup setelah kau merasa benar-benar mati. (Movie)
  • Karena hidup akan membuat kita dimatikan dan matilah yang akan membuat kita dihidupkan.
  • Hidup adalah bernafas, so.. Jika ingin tetap hidup janganlah bosan bernafas (Survive).
  • Kehidupan memang indah, tapi siapa sangka kematian jauh lebih indah. Buktinya yang pernah mati mereka betah dan enggan untuk kembali.
  • Matilah... Sebab untuk itulah kau dihidupkan.
  • Satu kalimat dalam dirimu.. “engkau akan direnggut waktu”.
  • Dagingmu milik belatung.. Hatimu milik pacar, nyawamu milik Tuhan. Lalu yang mana milikmu?
  • Selama kau menginjak bumi, jangan kau beratkan bumi ini dengan angkuh mu, congkak mu, dosa-dosa mu dan semua ke”AKU”an mu. Sebab ingatlah suatu saat bumi yang kau injak akan menelanmu.
  • Dan ingat... Jangan mati membawa hutang.. Kecuali terpaksa. :D
Bagaimana sobat, cukup indah bukan 15 kata kata bijak kematian di atas? Semoga dapat bermanfaat bagi kita untuk lebih jelas lagi memaknai arti kematian dalam kehidupan. Jangan lupa like dan share nya yah.

1 comments:

pontifex.ID said...

Sungguh indah dan maut sekali, Romo.

huehehehe

Post a Comment